Laman

Blog Permainan bola basket dari teknik taktik, cara berlatih, lay up dribble shooting zone defense, man to man defense

Senin, 05 Maret 2012

[Pola Pertahanan] 1-3-1 Zone Defense

Free Image Hosting at www.ImageShack.usYuk posting lagi...
kali ini tutorialbolabasket ingin posting sedikit tentang pola pertahanan atau defense pattern. Untuk kesempatan kali ini kita akan bahas mengenai zone defense 1-3-1 secara singkat dalam postingan. Namun jika ingin lebih mendalam, bisa mendownload bentuk doc nya dari link yang akan diberikan dibawah nanti.

Mempelajari pola pertahanan dalam permainan bola basket termasuk dalam latihan tingkat lanjut, setelah kita menguasai latihan dasar seperti dribble, shooting, dan passing. Latihan pola pertahanan membutuhkan keseriusan dalam berlatih.

Inti dari zone defense secara singkat adalah membagi area pertahanan dalam bagian2x tertentu, dimana setiap pemain bertanggung jawab terhadap bagian dimana dia berada. Ini adalah perbedaan mendasar dengan pola pertahanan man to man marking, dimana pemain bertanggung jawab terhadap pemain lawan dan bukan daerah dimana dia berada.

Ingin mengetahui secara lebih jelas dan detail tentang latihan zone defense 1-3-1 versi newbie?

Regards
tutorialbolabasket  

Kode Wasit Bola Basket
Dasar DasarPassing
Pola Pertahanan Zone Defense
Melatih Dribble
Jenis Jumpshoot/
Facebook Twitter Google+

.About Us

 
Back To Top